Sebuah berlian berukuran besar bernilai 100 karat laku terjual dengan harga US$ 22,1 Juta atau setara Rp.286 Milliar. Berlian yang ditemukan di tambang Afrika Selatan ini tak membutuhkan waktu lama, hanya dalam waktu 3 menit berlian ini terjual, yang digelar di Rumah Lelang Sotheby, New York.
|
Berlian Putih Bernilai 100 Karat |
Berlian ini begitu sempurna, putihnya begitu amat putih. Pemenang dalam lelang tersebut masih tanda tanya, karena pihaknya tidak mau disebutkan namanya, sebagaimana yang diungkapkan oleh pihak Sotheby.
Baca Juga:
Motor Termahal Dan Tercanggih Di Dunia
Pihak Sotheby menjelaskan lebih lanjut bahwa "Pemenang tender memenangkan lelang lewat telepon dan dia tetap ingin menjadi sosok yang anonim," tandasnya.
|
Berlian Putih Termahal |
Meskipun demikian, berlian ini termasuk berlian termahal yang pernah terjual di New York. Dan juga termasuk berlian yang mengesankan dan langka. Dalam acara lelang tersebut, awalnya berlian ini dibuka dari harga US$ 19 sampai US$ 25 juta.
Baca Juga:
Anjing Pintar Ini Menjadi Penyelamat Bagi Sang Bayi